Top Social

Kilas Buku: The Gingerbread Man

|

The Gingerbread Man 

Judul:  The Gingerbread Man


Pengarang: Nancy Nolte
Penerbit: Golden Books
Tahun: 2004 (Terbit pertama kali 1956)
Rating: 3/5
Usia kelayakan baca: 4 tahun keatas

RUN, RUN as fast as you can.
You can’t catch me—
I’m the Gingerbread Man!

Seorang anak laki-laki sedang membantu ibunya memasak gingerbread man dengan hiasan yang cantik dan menggiurkan. Kemudian anak dan ibu itu keluar dari dapur. Namun ketika gingerbread man matang, tiba-tiba ia hidup dan mencoba lari dari oven. Ketika si anak laki-laki kembali datang, ia terkejut melihat gingerbread man yang hidup. Ia lari keluar dapur memberitahu ibu dan ayahnya bahwa kue jahe itu hidup dan sedang melarikan diri dari dapur. Mereka bertiga pun mengejar the gingerbread man sepanjang jalan hingga banyak orang dan binatang yang ikut mengejar boneka jahe itu. Namun the gingerbread man berlari dengan sangat cepat tak bisa ditangkap hingga akhirnya ia bertemu sungai dan kebingungan mau berlari kemana lagi.

***

Cerita ini merupakan salah satu cerita dongeng klasik yang populer sepanjang masa. Ceritanya sederhana dengan kata-kata yang juga sederhana. Bagus untuk dijadikan bahan pengajaran oleh para guru khususnya ketika mempelajari bagaimana memprediksi suatu cerita.

***

Ulasan ini diikutsertakan pada FYE; Fun Year Event with Children's Lit: Fun Month 1. Bagi yang ingin ikut serta silakan lihat syarat dan ketentuan disini.



Be First to Post Comment !
Post a Comment

EMOTICON
Klik the button below to show emoticons and the its code
Hide Emoticon
Show Emoticon
:D
 
:)
 
:h
 
:a
 
:e
 
:f
 
:p
 
:v
 
:i
 
:j
 
:k
 
:(
 
:c
 
:n
 
:z
 
:g
 
:q
 
:r
 
:s
:t
 
:o
 
:x
 
:w
 
:m
 
:y
 
:b
 
:1
 
:2
 
:3
 
:4
 
:5
:6
 
:7
 
:8
 
:9

Custom Post Signature