Top Social

Kilas Buku: Tunu and the Donkey

|
Ilustrasi: Mohammad Wasim
Judul Cerpen: Tunu and the Donkey (Dalam buku Stories from Asia Today #1, 1979)
Pengarang: Anwar Enayatullah
Ilustrator: Mohammad Wasim
Penerjemah (ke dalam bahasa Inggris): Shereen Khan
Negara: Pakistan

Berbeda dengan saudara laki-lakinya Safdar, Tunu tumbuh menjadi anak perempuan yang sangat aktif dan cenderung tomboy. Ia bahkan lebih nakal daripada Safdar. Pada suatu ketika, ia bosan bermain dengan buku gambarnya, ia pun mempunyai rencana licik kepada tukang cuci yang sedang mampir ke rumahnya. Wajahnya tersenyum-senyum melihat keledai yang dibawa si tukang cuci. Akhirnya ketika tukang cuci lengah, ia pun melepas ikatan si keledai dan menyembunyikannya di dalam kamar mandi rumahnya.

Lalu apa yang terjadi kemudian. Apakah perbuatan Tunu diketahui oleh ibunya yang galak? Yang jelas perbuatan jahat apapun yang ditutup-tutupi lambat laun pasti akan terbuka juga. Ya tak? Itu salah satu inti dari cerita pendek dari Pakistan ini.

Anwar Enayatullah adalah salah satu pengarang asal Pakistan yang sering menuliskan karyanya baik dalam bahasa Urdu dan bahasa Inggris.
Sementara Mohammad Wasim adalah seorang kartunis handal di Pakistan.
Be First to Post Comment !
Post a Comment

EMOTICON
Klik the button below to show emoticons and the its code
Hide Emoticon
Show Emoticon
:D
 
:)
 
:h
 
:a
 
:e
 
:f
 
:p
 
:v
 
:i
 
:j
 
:k
 
:(
 
:c
 
:n
 
:z
 
:g
 
:q
 
:r
 
:s
:t
 
:o
 
:x
 
:w
 
:m
 
:y
 
:b
 
:1
 
:2
 
:3
 
:4
 
:5
:6
 
:7
 
:8
 
:9

Custom Post Signature